Monday, October 15, 2012

OTIK 4 Tahun 2012 Fakultas Sains dan Teknologi UIN SUSKA Riau 2012

Apa itu kontes OTIK 4?
OTIK 4 merupakan suatu ajang dalam perlombaan Olimpiade Teknologi Informasi dan Komunikasi yang diadakan setiap tahunnya di Fakultas Sains dan Teknologi UIN SUSKA Riau. Kontes ini tidak hanya diikuti oleh Mahasiswa atau Mahasiswi UIN SUSKA saja tetapi dari berbagai kalangan dapat berpartisipasi dalam OTIK 4 ini. Mulai dari tingkat pelajar sampai dengan tingkat Mahasiswa.

Apa saja jenis perlombaan dalam OTIK 4 ini?
Dalam OTIK 4 Tahun 2012 Fakultas Sains dan Teknologi UIN SUSKA Riau mengadakan berbagai perlombaan mulai dari tingkat pelajar sederajat yaitu :

1. Animasi 3D
2. Web Design
3. Robotika

pada tingkat Mahasiswa sederajat seperti :
1. Karya inovasi aplikasi mobile
2.  Blog (SEO)
3. Solusi TIK berskala Enterprise

Tujuan dari OTIK 4 Tahun 2012 Fakultas Sains dan Teknologi UIN SUSKA Riau adalah agar dapat terciptanya suatu "Generasi Kreatif" yang dapat menggunakan Teknologi Tepat guna.

Berminat untuk mengikutinya?
Untuk Info lebih lanjut, kunjungi situs :

UIN SUSKA Riau                  : www.uin-suska.ac.id
Fakultas Sains dan Teknologi : www.fst.uin-suska.ac.id
OTIK 4                                    : otik4.uin-suska.ac.id

0 comments:

Post a Comment

 

2011 Copyright Makal Linux